Arum A

11 Februari 2022 09:13

Iklan

Arum A

11 Februari 2022 09:13

Pertanyaan

Perhatikan faktor pendorong dan penghambat perdagangan internasional berikut. (1) Situasi negara yang tidak aman. (2) Perbedaan sumber daya alam. (3) Ketidakstabilan kurs mata uang. (4) Perbedaan selera masyarakat. (5) Perbedaan lptek. Faktor penghambat perdagangan internasional ditunjukkan oleh nomor .... A. (1) dan (2) B. (2) dan (3) C. (3) dan (4) · D. (4) dan (5) · E. (1) dan (3)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

16

:

36

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Rahayu

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

15 Februari 2022 05:40

Jawaban terverifikasi

Halo Arum A, kakak bantu jawab pertanyaan yah. Jawaban dari pertanyaan ini adalah E. Perdagangan internasional adalah kegiatan perdagangan barang dan jasa yang dilakukan oleh penduduk suatu negara dengan penduduk di negara lain mencakup ekspor dan impor barang lintas negara. Berikut faktor penghambat perdagangan antar negara. 1. Tidak amanya suatu negara yang terlibat perdagangan 2. Situasi politik 3. Peperangan 4. Ketidakstabilan kurs mata uang 5. Kebijakan ekonomi internasionl oleh pemerintah. Jadi, jawaban yang benar adalah E, yaitu (1) dan (3). Semoga membantu menjawab, terimakasih sudah bertanya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi