Ara A

24 Januari 2022 10:13

Iklan

Ara A

24 Januari 2022 10:13

Pertanyaan

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! 1) Setiap daerah di Indonesia memiliki budaya berbeda. 2) Fira diterima di PT Berjaya karena memiliki latar belakang pendidikan tinggi 3) Ustaz Ali sebagai pemuka agama di Dusun Waru sangat dihormati oleh masyarakat 4) Perkawinan antarsuku dalam masyarakatdapat menambah keragaman budaya 5) Penduduk RT 01 bekerja sebagai pedagang,petani, ASN, pegawal swasta, dan pengusaha. Gejala sosial berupa diferensiasi sosial ditunjuk kan oleh pernyataan pada angka a. 11, 2), dan 3) b. 1),2), dan 4) c. (1), 4), dan 5) d. 2), 3), dan 4) e. 3).4), dan 5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

11

:

52

Klaim

2

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Wahyuningsih

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

24 Januari 2022 10:29

Jawaban terverifikasi

Hallo Ara A, kakak bantu jawab ya! Jawaban yang tepat adalah C. 1), 4), dan 5). Yuk, simak penjelasan berikut! Diferensiasi sosial merupakan pembedaan atau penggolongan anggota masyarakat secara horizontal atau sejajar sehingga di setiap perbedaan memiliki kedudukan yang sama. Diferensiasi sosial meliputi diferensiasi ras, suku, agama, bahasa, adat istiadat, budaya, dan profesi. Berdasarkan ilustrasi di atas gejala diferensiasi sosial ditunjukkan oleh nomor berikut. 1) Diferensias budaya. Diferensiasi budaya menunjukkan perbedaan budaya yang ada di setiap daerah di Indonesia memiliki kedudukan yang sama atau sejajar sehingga menjadi keragaman budaya nasional. 4) Diferensiasi suku. Berbagai macam suku yang ada di Indonesia seperti Suku Batak, Suku Sunda, Suku Madura, Suku Dayak dan lain sebagainya memiliki kedudukan yang sejajar 5) Diferensasi profesi. Diferensiasi profesi seperti adanya profesi petani, pedagang, pegawai swasta, ASN, dan lain sebagainya dipandang memiliki kedudukan yang sama karena masing-masing profesi membutuhkan keahlian dan bermanfaat bagi kehidupan masyarakat. Jadi jawaban yang tepat adalah C. 1), 4), dan 5). Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru. Semoga membantu ya :)


Dimakanhiu D

06 Februari 2022 12:30

oke

Iklan

Dami A

01 Februari 2023 05:51

Kk bantu jawab


Alvin A

19 Maret 2025 03:00

Kunci jawaban halaman 16 17 18


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi