Channa S

06 Februari 2022 17:50

Iklan

Channa S

06 Februari 2022 17:50

Pertanyaan

Perhatikan beberapa pernyataan berikut! 1) Mutasi merupakan salah satu penyebab terjadinya evolusi 2) Proses evolusi merupakan perubahan yang dipengaruhi oleh faktor lingkungan. 3) Perubahan suatu organisme disebabkan adanya perubahan pada faktor dalam yang diturunkan (genetik). 4) Jerapah berleher pendek berubah menjadi jerapah berleher panjang untuk mendapatkan makanan. 5) Tikus berekor panjang yang dipotong ekornya akan menghasilkan keturunan tikus yang ekornya panjang. Pernyataan yang sesui dengan teori evolusi yang dikemukakan August Weismann terdapat pada angka. A. 1) dan 2) B. 1) dan 3) C. 2) dan 4) D. 2) dan 5) E. 3) dan 5)

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

18

:

27

:

29

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Noor

Mahasiswa/Alumni Institut Agama Islam Negeri Salatiga

21 Juli 2022 13:44

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat untuk soal diatas adalah E. 3 dan 5 Pembahasan Evolusi merupakan proses pewarisan sifat organisme yang berubah dari generasi ke generasi dalam kurun jutaan tahun. Tokoh August wismann pada tahun (1834-1912) evolusi terjadi karena adanya seleksi alam terhadap faktor genetik. Variansi diwariskan oleh induk ke anaknya, bukan faktor lingkungan. Percobaan yang dilakukan oleh August Wismann yaitu memotong dua ekor tikus lalu dikawinkan, ternyata anak yanng tetap berekor panjang. Hal tersebut dilakukan sampai dengan 21 generasi, dan keturunannya yang lahir tetap berekor panjang. Jadi Pernyataan yang sesuai dengan teori evolusi yang dikemukakan August Weismann terdapat pada Perubahan suatu organisme disebabkan adanya perubahan pada faktor dalam yang diturunkan (genetik), Tikus berekor panjang yang dipotong ekornya akan menghasilkan keturunan tikus yang ekornya panjang. Jadi kesimpulannya, pernyataan yang sesuai dengan soal di atas adalah E. 3 dan 5.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan