Syifa S

09 Juni 2022 02:57

Iklan

Syifa S

09 Juni 2022 02:57

Pertanyaan

Perekonomian negara Brunei Darussalam bertumpu pada .... A. pertanian . B. industri C. jasa D. hasil tambang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

20

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Luevisadpaibul

09 Juni 2022 03:55

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah D. hasil tambang Brunei Darussalam adalah sebuah negara yang terletak di Asia Tenggara. Negaranya hanya seluas 5.765 km². Brunei Darussalam merupakan negara kecil dengan penduduknya tidak banyak, namun bisa dibilang salah satu negara maju di dunia. Kegiatan perekonomian Brunei Darussalam bertumpu pada sektor minyak bumi dan gas alam. Beberapa negara yang memanfaatkan atau mengekspor minyak dan gas dari Brunei antara lain seperti Afrika Selatan, Australia, Amerika Serikat, Indonesia dan Jepang. Hal inilah yang membuat pendapatan nasional negara ini sangat tinggi. Jadi, jawaban yang paling tepat adalah D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi