Ivana I

04 Mei 2020 09:55

Iklan

Iklan

Ivana I

04 Mei 2020 09:55

Pertanyaan

perdagangan yang dilakukan antar negara disebut


1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Y. Lutfiyyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

13 Januari 2022 12:52

Jawaban terverifikasi

Halo, Ivana. Kakak bantu jawab soalnya yaa :D Jawab: Perdagangan internasional Pembahasan: Perdagangan yang dilakukan antar negara disebut perdagangan internasional. Perdagangan internasional terdiri dari dua kegiatan, yaitu ekspor dan impor. Ekspor merupakan kegiatan menjualkan suatu produk barang dan jasa dalam negeri ke luar negeri, sedangkan impor merupakan kegiatan membeli barang dan jasa dari luar negeri. Suatu negara melakukan kegiatan perdagangan internasional ditujukan untuk memenuhi kebutuhan hidup masyarakat yang tidak dapat dipenuhi dengan produk dalam negeri. Sehingga perdagangan internasional dilakukan dengan prinsip saling menguntungkan antar negara. Semoga dapat membantu Ivana, have a nice day!


Iklan

Iklan

Shafia S

04 Mei 2020 11:51

import


Muhammad A

04 Mei 2020 15:14

import


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

padi di tanam pada tanah kering atau basah? .

2

0.0

Jawaban terverifikasi