Jennie R

06 Februari 2022 16:17

Iklan

Jennie R

06 Februari 2022 16:17

Pertanyaan

Perdagangan antar negara timbul karena… a. menurunnya nilai valuta asing b. menurunnya daya beli masyarakat c. melemahnya perdagangan dalam negeri d. politik perdagangan yang berbeda e. keinginan memperoleh manfaat dan spesialisasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

51

:

43

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Santika

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

10 Februari 2022 12:55

Jawaban terverifikasi

Hallo Jennie R kakak bantu jawab ya! Jawaban yang benar adalah E. Berikut ini pembahasannya ya! Perdagangan internasional adalah jenis transaksi jual beli antar negara terhadap suatu barang melalui kegiatan impor dan ekspor. Alasan perdagangan antar negara itu timbul karena : 1. Guna memenuhi kebutuhan masyarakat yang tidak bisa diproduksi oleh negara sendiri karena keterbatas sumber daya alam, sumber daya ekonomi, modal dan teknologi. 2. Untuk menjaga kestabilan harga barang di pasar dengan cara menyediakan barang sesuai dengan jumlah yang diminta oleh konsumen. 3. Guna meningkatkan pendapatan negara, karena perdagangan internasional menjadi sumber pemasukan devisa negara. 4. Agar mendapatkan produk dengan harga yang lebih murah dibandingkan harus diproduksi sendiri di dalam negeri. 5. Guna memperluas pangsa pasar barang yang diproduksi di dalam negeri. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah opsi E. Keinginan memperoleh manfaat dan spesialisasi. Semoga membantu yaa!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi