Shesar V

07 Desember 2022 13:03

Iklan

Shesar V

07 Desember 2022 13:03

Pertanyaan

Percobaan menentukan tinggi rendah nada garpu tala, menggunakan 4 garpu tala sesuai gambar berikut. Bila garpu tala tersebut digetarkan dengan amplitudo yang sama, maka urutan garpu tala yang menghasilkan bunyi dari nada yang tinggi ke nada yang rendah adalah... a. R, Q, P, S b. P, Q, R, S c. S, R, Q, P d. Q, S, P, R

alt

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

10

:

40

:

00

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Sri

03 Januari 2023 10:25

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban: D. Q,S,P,R.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Penjelasan:</p><p>Garpu tala menggunakan prinsip resonansi. Semakin tinggi frekuensi, semakin tinggi nada garputala tersebut. Pada soal diketahui bahwa :&nbsp;</p><p>1. Garputala P memiliki frekuensi 525 Hz&nbsp;</p><p>2. Garputala Q memiliki frekuensi 665 Hz&nbsp;</p><p>3. Garputala R memiliki frekuensi 452 Hz&nbsp;</p><p>4. Garputala S memiliki frekuensi 553Hz&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Maka urutan garpu tala yang menghasilkan bunyi dari nada yang tinggi ke nada yang rendah adalah Q,S,P,R. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah D.</p>

Jawaban: D. Q,S,P,R. 

 

Penjelasan:

Garpu tala menggunakan prinsip resonansi. Semakin tinggi frekuensi, semakin tinggi nada garputala tersebut. Pada soal diketahui bahwa : 

1. Garputala P memiliki frekuensi 525 Hz 

2. Garputala Q memiliki frekuensi 665 Hz 

3. Garputala R memiliki frekuensi 452 Hz 

4. Garputala S memiliki frekuensi 553Hz 

 

Maka urutan garpu tala yang menghasilkan bunyi dari nada yang tinggi ke nada yang rendah adalah Q,S,P,R. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan