Farah E

06 Januari 2020 13:27

Iklan

Iklan

Farah E

06 Januari 2020 13:27

Pertanyaan

perbedaan nya simple present tense sama simple present progressive apa?


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Aulia

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

22 Desember 2021 09:42

Jawaban terverifikasi

Halo Farah, kakak bantu jawab ya :) Jadi, perbedaan dari Simple Present Tense dan Present Progressive Tense adalah Simple Present Tense digunakan untuk menyatakan suatu kejadian yang terjadi di masa sekarang atau merupakan suatu fakta dan informasi umum, sedangkan Present Progressive Tense digunakan menyatakan suatu kejadian yang sedang dalam proses berlangsung di masa sekarang. Soal ini menanyakan apa perbedaan antara Simple Present Tense dan Present Progressive Tense. Simple Present Tense merupakan tense yang digunakan untuk menyatakan suatu kejadian yang terjadi di masa sekarang atau merupakan suatu fakta dan informasi umum. Rumus yang digunakan untuk membentuk kalimat pada tense ini adalah: S + V1 (s/es) + O/C Present Progressive Tense atau yang dikenal juga dengan nama Present Continuous Tense merupakan tense yang digunakan untuk menyatakan suatu kejadian yang sedang dalam proses berlangsung di masa sekarang. Rumus yang digunakan untuk membentuk kalimat pada tense ini adalah: S + to be (am/is/are) + V-ing + O/C Berikut contoh kalimat dari masing-masing tense tersebut. - I do my homework every night (Aku mengerjakan PR-ku tiap malam) - He is reading a mystery novel (Dia sedang membaca novel misteri). Jadi, perbedaan dari Simple Present Tense dan Present Progressive Tense adalah Simple Present Tense digunakan untuk menyatakan suatu kejadian yang terjadi di masa sekarang atau merupakan suatu fakta dan informasi umum, sedangkan Present Progressive Tense digunakan menyatakan suatu kejadian yang sedang dalam proses berlangsung di masa sekarang. Hope it helps. Happy learning! :)


Iklan

Iklan

Deswita P

07 Januari 2020 06:57

SimplePresent Tense digunakan untuk kalimat fakta atau perbuatan yang dilakukan sehari-hari, sementara SimplePresent progressive digunakan saat menyatakan kejadian yang sedang berlangsung.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa itu anouncement

3

0.0

Jawaban terverifikasi