Arya S

31 Desember 2021 08:17

Iklan

Iklan

Arya S

31 Desember 2021 08:17

Pertanyaan

Perbedaan antara montase dan mozaik adalah


9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

06 Januari 2022 10:01

Jawaban terverifikasi

Hello Arya S, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah terletak pada bahan yang digunakan. Yuk simak pembahasan berikut. Seni tempel montase adalah karya seni yang berasal dari gambar-gambar jadi yang digunting kemudian dirangkai dan ditempel menjadi satu sehingga tercipta gambar baru yang merupakan pencampuran unsur dari berbagai sumber gambar. Mozaik merupakan karya seni rupa dua ataupun tiga dimensi yang menggunakan material seperti kaca, keramik, atau media lain yang dipotong-potong atau sudah berbentuk potongan yang kemudian disusun dengan ditempelkan pada suatu media atau bidang sehingga menghasilkan pola, gambar, atau lukisan yang bernilai estetis. Perbedaan montase dan monzaik terletak pada bahaan yang digunakan, dimana montase terdiri dari satu bahan tetapi berasal dari banyak gambar dan hasil akhirnya menghasilkan satu tema cerita. Sedangkan, mozaik berasal dari kepingan-kepingan bahan kecil yang disusun untuk membentuk satu tema tertentu. Dengan demikian, perbedaan antara montase dan mozaik adalah terletak pada bahan yang digunakan. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jelaskan properti apa yang digunakan pada tari Bondan

5

0.0

Jawaban terverifikasi