Winahyu R

09 November 2021 11:47

Iklan

Winahyu R

09 November 2021 11:47

Pertanyaan

perbedaan aktiva dan pasiva

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

19

:

22

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Ceril A

09 November 2021 11:54

Jawaban terverifikasi

Arti Aktiva dan Pasiva Aktiva dan pasiva adalah metrik yang saling berlawanan dalam sebuah neraca, yang mana aktiva menjelaskan tentang sisi kekayaan sedangkan pasiva menjelaskan tentang utang atau modal.


Iklan

B. Setiawan

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

06 Desember 2021 05:07

Jawaban terverifikasi

Halo Winahayu, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: Aktiva merupakan aset/harta yang dimiliki perusahaan. Sedangkan pasiva merupakan modal dan kewajiban (utang) yang harus dibayar. Penjelasan: Dalam akuntansi, terutama neraca ada dua entitas besar yakni aktiva dan pasiva. Aktiva merupakan harta yang dimiliki perusahaan seperti kas, piutang, perlengkapan, peralatan, kendaraan, bangunan dan lain-lain yang tidak melibatkan pihak lain. Sedangkan pasiva adalah modal dan kewajiban/utang yang harus dibayar perusahaan dan melibatkan pihak lain. Semoga dapat membantu. Terima kasih sudah bertanya dan terus gunakan Roboguru untuk membantu kamu ya! :)


Annie A

09 November 2021 12:56

Aktiva disebut juga sebagai harta perusahaan atau yang diartikan sebagai suatu hal yang memiliki wujud maupun yang semu yang dimiliki oleh perusahaan untuk dapat menjalankan usahanya sendiri Pasiva sendiri bisa disebut juga sebagai kewajiban / liabilitas / hutang dan dapat diartikan sebagai sebuah kewajiban perusahaan kepada pihak lain atau sering disebut sebagai pihak ketiga (kreditur) yang harus dibayarkan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi