Bintang M

23 Maret 2022 01:38

Iklan

Bintang M

23 Maret 2022 01:38

Pertanyaan

Perbandingan uang Adi dan Banu adalah 3 : 4, dan perbandingan uang Adi dan Citra adalah 6 : 5. Jika jumlah uang Banu adalah Rp 40.000. maka tentukanlah selisih uang Adi dan Citra … . A.  Rp 10.000                                 B.  Rp 20.000 C.  Rp 5.000   D.  Rp 15.000

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

28

:

04

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Meylin

Mahasiswa/Alumni Universitas Airlangga

28 Maret 2022 10:18

Jawaban terverifikasi

Halo Bintang M, kakak bantu menjawab ya. Jawaban : C Konsep : Perbandingan Perbandingan merupakan cara untuk membandingkan dua besaran yang sejenis dan memiliki satuan yang sama. Secara matematis perbandingan dua bilangan ditulis sebagai berikut: a : b = a/b Pembahasan : Berdasarkan konsep di atas, diperoleh perhitungan sebagai berikut: Uang Adi : Uang Banu = 3 : 4 Uang Adi : Uang Citra = 6 : 5 Jumlah uang Banu = Rp40.000 * Menentukan jumlah uang Adi dengan cara sebagai berikut: Uang Adi/Uang Banu = Jumlah uang Adi/Jumlah uang Banu 3/4 = Jumlah uang Adi/40.000 4 x Jumlah uang Adi = 3 x 40.000 Jumlah uang Adi = 120.000/4 Jumlah uang Adi = 30.000 * Menentukan jumlah uang Citra dengan cara sebagai berikut: Uang Adi/Uang Citra = Jumlah uang Adi/Jumlah uang Citra 6/5 = 30.000/Jumlah uang Citra 6 x Jumlah uang Citra = 5 x 30.000 Jumlah uang Citra = 150.000/6 Jumlah uang Citra = 25.000 * Selisih uang Adi dan Citra adalah sebagai berikut: Selisih = Jumlah uang Adi - Jumlah uang Citra = 30.000 - 25.000 = 5.000 Jadi, selisih uang Adi dan Citra adalah Rp5.000,00 Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. Semoga membantu ya. Jadi, jumlah permen ketiga orang tersebut adalah 70 buah. Semoga membantu ya.


Iklan

Faqih N

23 Maret 2022 04:22

A:B=3:4 A:C=6:5 B=40.000 A-C=? Untuk memudahkan menghitung bisa ditulis seperti B:A A:C harus disamakan dahulu 4:3 6:5 =B=2×4=8 =A=2×3=6 =C=1×5=5 Maka hasilnya A:B:C=6:8:5 Ditanya A-C =A-C/B ×40.000 =1/8×40.000 =5000


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

7/8 - 3/4 = ke bentuk pecahan campuran

65

5.0

Jawaban terverifikasi