Naila H

07 Mei 2022 06:11

Iklan

Naila H

07 Mei 2022 06:11

Pertanyaan

peraturan di sekolah mengharuskan siswanya untuk mengenakan seragam sekolah sesuai ketentuan yang diberikan oleh peraturan sekolah. bagi siswa yang melanggar akan diberi sanksi tegas. unsur keteraturan sosial dalam kasus tersebut adalah ….

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

04

:

38

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rahman

14 Mei 2022 04:29

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah keajegan. Yuk, simak penjelasan berikut: Keteraturan sosial adalah suatu kondisi dimana individu maupun masyarakat hidup dengan hubungan sosial yang stabil dengan saling bersatu-padu atau terintegrasi dan harmonis sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku. Terdapat empat unsur keteraturan sosial, yaitu order, keajegan, pola dan tertib sosial. Keajegan merupakan suatu keadaan yang memperlihatkan kondisi keteraturan sosial yang tetap dan berlangsung secara terus menerus, ajeg dan tetap. Dalam hal ini, keajegan sosial sebagai bentuk kesatuan tindakan, nilai dan norma yang tidak dapat dipisahkan satu sama lain. Keajegan sosial memiliki keteraturan yang tetap, tidak berubah, mengarah ke arah positif serta nilai dan norma sosial yang berlangsung secara langgeng. Dengan demikian, ilustrasi di atas termasuk unsur keteraturan sosial, yaitu keajegan di mana setiap siswa mengikuti aturan yang berlaku mengenai seragam dan atribut lengkapnya yang dipatuhi secara terus-menerus.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi