Muhammad M

25 Juni 2022 07:35

Iklan

Muhammad M

25 Juni 2022 07:35

Pertanyaan

Peran penting personalia dalam mengelola perusahaan melalui manajemen sumber daya manusia memiliki ruang lingkup strategis, kecuali.... a. bertugas menyeleksi penerimaan dan penempatan pegawai b. sebagai pelaksana pelimpahan wewenang dan tanggung jawab c. peningkatan kesejahteraan pegawai d. peningkatan sumber daya manusia e. pemberian ijin diklat pada karyawan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

52

:

40

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Rizky

Mahasiswa/Alumni Politekni Negeri Bandung

27 Juni 2022 02:34

Jawaban terverifikasi

Jawaban B. Sebagai pelaksana pelimpahan wewenang dan tanggung jawab Pembahasan Manajemen sumber daya manusia merupakan bidang manajemen yang bertugas melakukan rekrut dan mengembangkan sumber daya manusia di suatu organisasi atau perusahaan. Fungsi manajemen sumber daya manusia terdiri dari: 1. Staffing yaitu fungsi yang mengatur keanggotaan yang mana manajemen sumber daya manusia akan melakukan perencanaan terkait perekrutan dan pengembangan SDM serta melakukan seleksi dan penarikan yang terkait dengan kualitas individu dari SDM tersebut. 2. Evaluasi kinerja yang mana fungsi ini meliputi penilaian dan evaluasi terkait kinerja yang diberikan selama periode tertentu. Adanya evaluasi kinerja, perusahaan dapat memastikan sumber daya manusia melakukan tanggung jawab pekerjaannya dengan baik. 3. Kompensasi merupakan fungsi manajemen sumber daya manusia yang meliputi pemberian kompensasi kepada karyawan seperti tunjangan, asuransi, cuti karyawan, dan sebagainya. 4. Pelatihan dan pengembangan yaitu manajemen sumber daya manusia memberikan program pelatihan kepada karyawan dengan tujuan untuk mengembangkan skill yang dimiliki karyawannya. 5. Membangun relasi yaitu manajemen sumber daya manusia memiliki peran untuk membangun relasi seperti melakukan negosiasi dengan pihak perserikatan pekerja. 6. Menjaga kesehatan dan keamanan pekerja yaitu manajemen sumber daya manusia memiliki tanggung jawab terhadap kesehatan dan keamanan kerja karyawannya dalam melakukan aktivitas kerja di perusahaan. 7. Pemutusan hubungan kerja yang mana fungsi ini berkaitan dengan pemberian kompensasi kepada karyawannya sesuai dengan masa kerja karyawan yang bersangkutan. Jadi, jawaban yang tepat adalah B. Sebagai pelaksana pelimpahan wewenang dan tanggung jawab


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi