Farhan K

30 November 2020 03:20

Iklan

Iklan

Farhan K

30 November 2020 03:20

Pertanyaan

peran frans kaisiepo


3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Octavilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

26 Januari 2022 14:45

Jawaban terverifikasi

Hi Farhan K, Kakak bantu jawab ya Peran dari Frans Kaisiepo ialah ikut berperan dalam merancang pemberontakan rakyat Biak untuk melawan oemerintah Kolonial Belanda, dan mendirikan partai politik Irian Sebagian Indonesia (ISI) yang menuntut penyatuan Nederlands Nieuw Guinea ke negara Republik Indonesia. Untuk lengkapnya, yuk pahami penjelasan ini Frans Kaisiepo adalah seorang tokoh yang mempopulerkan lagu Indonesia Raya di Papua menjelang Indonesia merdeka. Frans Kaisiepo juga berperan dalam pendirian Partai Indonesia Merdeka (PIM) pada tanggal 10 Mei 1946. Pada tahun1948 Frans Kaisiepo ikut berperan dalam merancang pemberontakan rakyat Biak untuk melawan pemerintah Kolinial Belanda. Di tahun 1961, Frans Kaisiepo mendirikan partai politik Irian Sebagian Indonesia (ISI) ) yang menuntut penyatuan Nederlands Nieuw Guinea ke negara Republik Indonesia. pada akhir tahun 1960-an juga, Frans Kaisiepo berupaya agar Pepera dimenangkan oelh masyarakat yang ingin agar Papua bergabung ke Indonesia. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Devi K

01 Desember 2020 08:47

Peranan Frans Kasiepo untuk menciptakan persatuan dan kesatuan Republik Indonesia adalah : Menciptakan Partai Indonesia Merdeka yang berada di daerah Pulau Papua pada 10 Mei 1946.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

wujud nyata dari peranan indonesia adalah pengiriman kontigen garuda sebagai bagian dari pasukan pbb. kontigen garuda 1 dikirimkan ke mesir pada thn 1957 untuk membantu misi

2

0.0

Jawaban terverifikasi