Zamir Z

13 Juli 2022 01:50

Iklan

Zamir Z

13 Juli 2022 01:50

Pertanyaan

Penjajahan dapat membawa perubahan bagi masyarakat yang dijajahnya. Proses pemberian pengaruh pada masyarakat yang dijajah umumnya berlangsung secara .... A. demokrasi D. amalgamasi B. asimilasi E. penetrasi C. akulturasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

13

:

25

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Dwi

15 Juli 2022 01:57

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah E. Penetrasi. Pembahasan: Terdapat dua kelompok (kelompok penjajah dan kelompok yang dijajah) yang memiliki kebudayaan berbeda, kemudian terjadi proses penetrasi kebudayaan atau pemasukan budaya asing. Sehingga kebudayaan masing-masing kelompok tersebut saling berubah dan menyesuaikan satu sama lain. Penetrasi budaya umumnya terdapat dua macam, yaitu penetrasi damai (penetration pasifique) dan pemaksaan (penetration violent). Penetrasi damai adalah suatu kebudayaan masuk dengan cara damai. Sebagai contoh, masuknya pengaruh Hindu ke dalam masyarakat Indonesia. Pengaruh kebudayaan Hindu bersifat memajukan kebudayaan Indonesia sehingga kebudayaan Indonesia semakin kaya, tanpa menghilangkan unsur-unsur aslinya seperti upacara-upacara penghormatan kepada arwah nenek moyang. Sementara itu, pemaksaan merupakan penetrasi yang bersifat memaksa dan merusak. Kejadian ini sering disertai dengan peperangan yang sampai memakan korban. Salah satu pihak akan memaksakan kebudayaannya agar diterima oleh pihak yang lain. Kebudayaan asing tersebut akan memaksakan nilai-nilai baru yang sangat asing dan tidak cocok dengan nilai-nilai pada masyarakat setempat. Contohnya, kedatangan bangsa-bangsa Barat ke Indonesia (Portugis, Spanyol, lnggris, Belanda) yang mencoba memutarbalikkan pola hidup dan tatanan kebudayaan Indonesia. Simpulan: Jadi, proses pemberian pengaruh pada masyarakat yang dijajah umumnya berlangsung secara penetrasi (opsi E).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

10

0.0

Jawaban terverifikasi