Siti H

23 Maret 2020 02:56

Iklan

Siti H

23 Maret 2020 02:56

Pertanyaan

pengertian tanah dan keberlangsungan kehidupan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

09

:

59

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

20 Januari 2022 06:19

Jawaban terverifikasi

Halo Siti, kakak bantu jawab ya :) Tanah adalah komponen penting dalam kelangsungan hidup di bumi, misalnya tumbuhan. Tumbuhan membutuhkan unsur hara atau nutrisi dalam tanah berupa mineral-mineral dan air. Tanah merupakan salah satu faktor abiotik yang penting bagi kehidupan karena di dalam tanah berlangsung berbagai proses biogeokimia untuk menjaga keseimbangan ekosistem. Secara umum, tanah memiliki empat fungsi utama: 1. Merupakan tempat tumbuh tanaman dan berkembangya perakaran tanaman yang memungkinkan tanaman dapat tumbuh tegak dan mendapatkan nutrisi makanan untuk menopang kehidupan tanaman. 2. Tanah merupakan penyedia kebutuhan pokok tanaman seperti air, udara, dan beberapa nutrisi yang sangat dibutuhkan tanaman untuk tumbuh, bekembang, dan menghasilkan bunga, buah dan biji. 3. Penyedia kebutuhan sekunder yang berfungsi untuk menunjang metabolisme tanaman seperti berbagai zat pengatur tumbuh, enzim, dan antibiotik. 4. Habitat biota tanah yang seringkali menunjang pertumbuhan tanaman karena dapat menggemburkan tanah. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Hanjame H

23 Maret 2020 06:19

tanah merupakan tempat bagi berbagai makhluk hidup, termasuk tempat hidup bagi tumbuhan. Tanah dapat difungsukan untuk : 1. tempat hidup hewan dan bakteri 2. penunjang kesehatan dan penyediaan keperluan manusia →tempat dilakukannya aktivitas untuk menjaga kesehatan tubuh (olahraga) →tanah juga menyimpan berbagai macam logam, batu bara, dan minyak bumi yang dapat dimanfaatkan bagi keperluan manusia 3.penyedia dan penyaring air →tanah merupakan sumber air utama bagi kehidupan →di dalam tanah terdapat bakteri atau mikroorganisme yang berfungsi untuk menguraikan senyawa kompleks atau senyawa berbahaya menjadi senyawa yang lebih sederhana dan tidak merusak lingkungan Tell me if i'm wrong :)


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

organisme transgenik diperoleh dengan cara?

3

0.0

Jawaban terverifikasi