Gracias M

24 Juni 2022 09:49

Iklan

Gracias M

24 Juni 2022 09:49

Pertanyaan

Pendingin ruangan dan lemari pendingin banyak digunakan baik kebutuhan industri maupun rumah tangga. kedua alat tersebut membutuhkan suatu mekanisme yang melibatkan cfc. cfc berperan dalam mendorong pemanasan gelobal karena.... a. mengikis oksigen dari atmosfer bumi b. mengubah lapisan ozon menjadi oksigen c. memperkuat ikatan gas rumah kaca di atmosfer d. menghalangi radiasi matahari supaya tidak mencapai bumi e. memerangkap sinar UV agar tidak Kembali ke angkasa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

05

:

25

Klaim

7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Izzatun

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

25 Juni 2022 08:50

Jawaban terverifikasi

Jawabannya : b. mengubah lapisan ozon menjadi oksigen Pembahasan : CFC (Chloro Flouro Carbon) atau yang kita kenal dengan nama freon terdiri dari 3 atom, yaitu klorin, fluorin, dan karbon. Apabila CFC naik ke atmosfer kemudian bertemu dengan sinar matahari, maka ikatan dalam senyawa CFC akan terurai. Selanjutnya ion klorin yang terurai akan memecah lapisan ozon atau O3 menjadi O2 (oksigen). Berikut reaksinya : Cl + O3 → ClO + O2 ClO + O → Cl + O2 O3 + O → 2O2 Lama-kelamaan CFC akan mengakibatkan penipisan lapisan ozon, sehingga sinar ultraviolet dari matahari akan masuk ke bumi secara langsung dan meningkatkan suhu bumi. Jadi, CFC berperan dalam mendorong pemanasan global karena mengubah lapisan ozon menjadi oksigen (jawaban b).


Iklan

MUHAMMAD M

01 Maret 2024 07:32

CFC berperan dalam mendorong pe- manasan global karena a. mengikis oksigen b. mengubah lapisan ozon menjadi oksigen memperkuat ikatan gas rumah kaca menghalangi radiasi matahari e. memerangkap sinar ultraviolet


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

38

5.0

Jawaban terverifikasi