Christian E

07 Juli 2022 13:46

Iklan

Christian E

07 Juli 2022 13:46

Pertanyaan

Penderitaan yang dialami bangsa Indonesia menyadarkan beberapa orang Belanda yang tinggal atau pernah tiggal di Indonesia. Diantaranya yaitu …. (sebutkan 3 orang)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

50

:

18

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Sari

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

07 Juli 2022 16:09

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah penderitaan yang dialami bangsa Indonesia menyadarkan beberapa orang Belanda yang tinggal atau pernah tinggal di Indonesia. Diantaranya yaitu Edward Douwes Dekker/Multatuli, Baron Van Houvell, dan Ernest Francois Eugene Douwes Dekker. Belanda menguasai nusantara dalam kurun waktu yang lama. Adapun selama masa penjajahan tersebut, rakyat merasakan penderitaan atas kekejaman orang-orang Belanda. Hal ini ternyata menyebabkan beberapa orang Belanda bersimpati terhadap rakyat Indonesia karena melihat penjajahan yang merugikan. Adapun beberapa tokoh tersebut adalah Edward Douwes Dekker/Multatuli dengan bukunya yang berjudul Max Havelaar, Baron Van Houvell dengan beberapa protesnya terhadap kebijakan-kebijakan pemerintah Belanda yang tidak pro rakyat, dan Ernest Francois Eugene Douwes Dekker yang menjadi salah satu tokoh tiga serangkai. Berdasarkan pemaparan diatas dapat disimpulkan bahwa penderitaan yang dialami bangsa Indonesia menyadarkan beberapa orang Belanda yang tinggal atau pernah tinggal di Indonesia. Diantaranya yaitu Edward Douwes Dekker/Multatuli, Baron Van Houvell, dan Ernest Francois Eugene Douwes Dekker.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

17

3.5

Jawaban terverifikasi