Rahmat S

13 Juni 2022 14:41

Iklan

Rahmat S

13 Juni 2022 14:41

Pertanyaan

Pemerintah belanda menerapkan kebijakan kerja rodi dan pemungutan paksa untuk mengisi kas pemerintahan. kebijakan ini dilakukan pada masa pemerintahan .... a. herman willem daendels b. jan williem janshen c. pieter boh d. thomas stamford raffles

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

16

:

52

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Annisa

13 Juni 2022 17:44

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah a. Herman Williem Daendels Soal menanyakan kebijakan kerja rodi dan pemungutan paksa untuk mengisi kas pemerintahan dilakukan pada masa pemerintahan siapa. Jawabannya dapat ditemukan dengan penjelasan berikut: Pada masa pendudukan Belanda di Indonesia, diberlakukan sistem kerja paksa atau yang bisa di sebut rodi. Sistem kerja paksa tersebut dicetuskan oleh Gubernur Jenderal Herman Willem Deandels (1808-1811). Tujuan dari sistem kerja paksa rodi adalah untuk membangun jalan raya pos Anyer-Panarukan untuk keperluan distribusi kebutuhan ekonomi dan militer. Dalam perkembangannya, sistem kerja paksa rodi banyak menimbulkan kerugian serta penderitaan bagi masyarakat pribumi. Jadi jawaban yang benar adalah a. Herman Williem Daendels


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi