Anisa R

13 Mei 2022 10:47

Iklan

Anisa R

13 Mei 2022 10:47

Pertanyaan

Pembiayaan berdasarkan prinsip bagi hasil di mana bank syariah memberi modal dan nasabah memberikan keahliannya kemudian laba dibagi menurut rasio nisbah yang disetujui. Prinsip ini disebut: A. Prinsip musharakah B. Prinsip murabahah C. Prinsip mudharabah D. Prinsip ijarah E. Prinsip ijarah wa iqtina

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

16

:

23

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Mariana

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

14 Mei 2022 02:59

Jawaban terverifikasi

Jawabannya C. Pembahasan Prinsip Mudharabah adalah prinsip pembiayaan bank syariah dengan bagi hasil (syirkah) dimana bank memberikan modal, para nasabah memberikan keahliannya, sedangkan laba dibagi menurut rasio nisbah yang disetujui dan rugi menjadi tanggungan si pemilik dana (pihak bank). Oleh karena itu jawaban untuk soal tersebut adalah C. Prinsip mudharabah. Semoga membantu


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi