Rahmat S

27 April 2022 08:13

Iklan

Rahmat S

27 April 2022 08:13

Pertanyaan

Pembangunan jalan anyer – panarukan merupakan kebijakan yang identik dengan masa pemerintahan daendels sebagai gubernur jendral yaitu .... a. menghapus segala bentuk kerja rodi b. mengawasi kantor dagang ingris (eic) di indonesia c. meningkatkan perdagangan dan keuangan d. mempertahankan pulau jawa dari serangan inggris

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

44

:

01

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

27 April 2022 15:51

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat, Kaka bantu jawab yaa. Jawaban: D. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini. Masa kekuasaan Daendels di Indonesia dimulai pada tahun 1808-1811, tugas utamanya adalah mempertahankan Jawa dari serangan Inggris. Berbagai kebijakan di segala bidang diupayakan oleh Daendels. Salah satu kebijakan yang paling kontroversional adalah pembangunan jalan Anyer-Panarukan yang panjangnya kurang lebih 1100 km. Pembangunan ini menggunakan sistem kerja paksa, yakni eksploitasi terhadap sumber daya manusia oleh pemerintah kolonial terhadap tanah jajahannya. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah opsi D. mempertahankan pulau jawa dari serangan inggris Semoga membantu yaa :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

6

5.0

Jawaban terverifikasi