Tri S

14 Mei 2020 12:26

Iklan

Iklan

Tri S

14 Mei 2020 12:26

Pertanyaan

pembagian wilayah menjadi 8 provinsi pada sidang PPKI 2 didasarkan atas?


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

G. Fitri

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

22 Januari 2022 02:52

Jawaban terverifikasi

Hai Habel S, Kakak bantu jawab ya. Dasar penentuan 8 provinsi dalam sidang PPKI kedua ialah berdasarkan pertimbangan dan kesepakatan dari panitia kecil yang berisikan anggota seperti Otto Iskandardinata. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. PPKI atau Panita Persiapan Kemerdekaan Indonesia yang dibentuk pada tanggal 7 Maret 1945 merupakan sebuah badan yang diupayakan sebagai panita untuk mempersiapakan segala hal yang berkaitan dengan sebuah negara yang merdeka. Tugasnya mulai terlihat terlebih pacsa proklamasi kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945, para pendiri bangsa tengah disibukkan oleh pembentukan awal negara yang dilakukan pada sidang PPKI. Ketika sudah disahkannya UUD 1945, lalu pemilihan presiden dan wakil presiden, maka yang diperlukan oleh sebuah negara ialah beberapa wilayah yang dapat dimasukan kepada NKRI. Pada tanggal 19 Agustus 1945 salah satu putusan ialah dengan dibentuknya 8 provinsi RI dengan para gubernur yang memimpinnya. Adapun 8 provinsi tersebut didasarkan kepada keputusan dari Panitia kecil yang dibentuk oleh Soekarno saat penghujung sidang yang pertama. Panita tersebut berisikan diantaranya adalah Otto Iskandardinata, Ahmad Soebardjo, Sutaji dll. Otto Iskandardinata membuat laporan pembagagian Jawa menjadi tiga, lalu ia bersama panita lainnya merincikan pembagian wilyah yang dikuasai oleh Angkatan Laut Kekaisaran Jepang atau Kaigun. Ketiak mencapai mufakat maka ditetapkanlah 8 provinsi tersebut yakni Sumatera, Borneo, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Sulawesi, Maluku dan Sunda Kecil. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sebutkan ketentuan yang dikeluarkan oleh pemerintah Jepang terkait dengan produksi padi

21

4.0

Jawaban terverifikasi