Akane W

08 April 2022 15:36

Iklan

Akane W

08 April 2022 15:36

Pertanyaan

PD Mahameru membeli barang dagang Rp4.500.000,00 dengan syarat EOM. Jika transaksi tersebut dicatat dengan metode perpetual. Maka ayat jurnalnya adalah .oo. a. Pembelian Rp4.500.000,00 Utang dagang Rp4.500.000,00 b. Persediaan barang dagang Rp4.500.000,00 Utang dagang Rp4.500.000,00 C.Pembelian Rp4.500.000,00 Persediaan barang dagang Rp4.500.000,00 d. Persediaan barang dagang Rp4.500.000,00 Piutang dagang Rp4.500.000,00 e. Harga pokok penjualan Rp4.500.000,00 Persediaan barang dagang Rp4.500.000,00

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

11

:

37

:

56

Klaim

19

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Anggriani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

09 April 2022 03:00

Jawaban terverifikasi

Halo Akane W, kakak bantu menjawab ya :) Jawaban yang benar adalah opsi B. Pembahasan Metode persediaan perpetual adalah sistem pencatatan persediaan barang yang dilakukan secara terus-menerus. Sehingga saat terjadi transaksi pembelian akun yang digunakan adalah akun persediaan dagang. Sehingga penulisan transaksi pembelian menggunakan metode perpetual adalah: Persediaan barang dagang (D) Kas/utang dagang (K) Pada soal terlihat bahwa PD Mahameru membeli barang dagang Rp4.500.000,00 dengan syarat EOM dan dicatat dengan metode perpetual. Pada soal terdapat kata "dengan syarat EOM", sehingga transaksi yang dilakukan merupakan transaksi secara kredit. Maka penulisan jurnal yang benar adalah: Persediaan barang dagang (D) Rp4.500.000,00 Utang dagang (K) Rp4.500.000,00 Berdasarkan penjelasan di atas maka jawaban yang benar adalah opsi B yaitu: Persediaan barang dagang Rp4.500.000,00 Utang dagang Rp4.500.000,00 Terimakasih telah bertanya di Roboguru. Semoga penjelasan ini dapat membantu kamu. Tetap semangat dan selalu jaga kesehatan ya :)


Iklan

Azi N

31 Januari 2023 01:30

Akun yang muncul saat melakukan rekapitulasi jurnal penjualan adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

faktor penyebab kelangkaan

15

0.0

Jawaban terverifikasi