Mawar M

30 April 2022 05:08

Iklan

Mawar M

30 April 2022 05:08

Pertanyaan

Pak Tama seorang pengrajin patung. Pak Tam a membuat karya patung bebek yang terbuat dari pangkal bambu. Alat yang digunakan Pak Tama saat mematung di antarariya adalah tatah dan palu. Hasil karya patung tersebut di jual di tempat wisata sebagai kerajinan khas daerah Pak Tama. Jenis bahan dan teknik yang digunakan Pak Tama saat mematung adalah .. .. a. bahan lunak, teknik pahat b. bahan keras, teknik pahat c. bahan lunak, teknik kontruksi d. bahan keras, teknik kontruksi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

35

:

23

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Putri

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

02 Mei 2022 14:52

Jawaban terverifikasi

Hai, Mawar M. Terima kasih telah menghubungi Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban dari pilihan ganda tersebut adalah B. Bahan keras, teknik pahat. Mari kita simak pembahasannya. Karya seni merupakan karya yang berbentuk dua dimensi maupun tiga dimensi yang diciptakan untuk dinikmati keindahannya saja ataupun difungsikan sebagai penunjang ekonomi. Bentuk karya seni tiga dimensi yaitu karya yang dapat dilihat dari tiga sisi yaitu sisi panjang, lebar, dan tinggi. Contohnya yaitu patung. Bentuk karya seni dua dimensi yaitu karya yang dapat dilihat dari sisi panjang dan lebar. Contohnya yaitu lukisan. Adapun bahan yang digunakan untuk membuat karya seni yaitu 1. Bahan lunak : kertas, sabun, malam/lilin, plastisin, plastik, tanah liat, dan dedaunan. 2. Bahan keras : kayu, bambu, batu, dan es. Teknik yang digunakan untuk membuat karya seni yaitu 1. Teknik pahat, teknik dengan cara memahat bahan yang keras. Peralatan yang dibutuhkan yaitu palu dan tatah. 2. Teknik butsir, teknik dengan cara menambah ataupun mengurangi bahan. Biasanya menggunakan bahan lunak seperti sabun. 3. Teknik gambar, yaitu teknik dengan menyoretkan goresan tinta pada kertas. Biasanya dilakukan untuk membuat karya seni 2 dimensi. 4. Teknik merakit objek yaitu teknik dengan cara menggabungkan beberapa objek. Teknik merakit dapat pula disebut dengan teknik kontruksi. Biasanya digunakan untuk membuat patung. 5. Teknik cetak yaitu teknik yang digunakan untuk membuat patung dengan cara menuangkan bahan seperti adukan semen dan pasir. Dalam soal tersebut dapat diketahui bahwa Pak Tama membuat patung bebek dari bahan keras yaitu bambu. Jadi, teknik yang tepat yaitu teknik pahat. Dengan demikian, jawaban dari pilihan ganda tersebut yang tepat adalah B. Bahan keras, teknik pahat. Semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Di bawah ini alat untuk mewamai adalah…. a. crayon b. gunting c. lem

5

0.0

Jawaban terverifikasi

alat musik yang tidak memiliki nada disebut... a alat musik melodis b alat musik ritmis c alat musik harmonis d alat musik gamelan

5

5.0

Lihat jawaban (2)

Iklan