Danu B

05 April 2022 12:22

Iklan

Iklan

Danu B

05 April 2022 12:22

Pertanyaan

Pak Gatot ingin membeli mobil. Oleh karena itu, ia memutuskan untuk menjual tanah warisannya yang ada di kampung. Uang basil penjualan tanah tersebut ia gunakan untuk membeli mobil. Fungsi uang pada ilustrasi tersebut adalah .... a. alat pembayaran b. alat satuan hitung c. alat tukar d. alat pemindah kekayaan e. alat penimbun kekayaan


674

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Santika

05 April 2022 17:50

Jawaban terverifikasi

Hallo Danu B, kakak bantu jawab ya! Jawabannya adalah D. Berikut ini pembahasannya ya! Uang memiliki fungsi turunan mencakup: 1.Uang sebagai standar pembayaran yang ditangguhkan : Uang dapat digunakan untuk melunasi berbagai bentuk kewajiban kepada pihak lain. Misalkan, digunakan untuk membayar pajak, utang, denda, dll. 2. Uang sebagai alat pemindah kekayaan : Uang dapat berfungsi untuk memindahkan kekayaan dari satu tempat ke tempat lain atau satu orang ke orang lain. 3. Uang sebagai alat pembentuk modal dan pendorong kegiatan ekonomi : Arus peredaran uang dalam kegiatan ekonomi dapat dijadikan acuan bagi tumbuh dan berkembangnya kegiatan usaha. 4. Uang sebagai penimbun kekayaan : Kegiatan menyimpan uang dilakukan untuk mengantisipasi kebutuhan mendadak dan kebutuhan masa depan. Berdasarkan ilustrasi diatas, Pak Gatot menjual tanah warisannya untuk membeli mobil. Maka, termasuk pada kegiatan pemindah kekayaan. Oleh karena itu jawaban yang benar adalah opsi D.Alat pemindah kekayaan. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Barasten B

28 Maret 2023 02:03

the movie


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

faktor penyebab kelangkaan

206

0.0

Jawaban terverifikasi