Hisyam N

06 Agustus 2020 07:13

Iklan

Iklan

Hisyam N

06 Agustus 2020 07:13

Pertanyaan

Pada sungai yang mengalami pencemaran nilai BOD,DO,COD akan meningkat atau menurun


47

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Y. Sampurna

15 Maret 2022 13:53

Jawaban terverifikasi

Halo adik, saya bantu jawab ya :) Pada sungai yang mengalami pencemaran nilai BOD dan COD akan meningkat, namun nilai oksigen menurun. BOD (Biological Oxygen Demand) adalah jumlah oksigen yang di perlukan oleh proses mikro organisme aerob untuk mengoksidasi menjadi bahan organik. COD (Biological Oxygen Demand) adalah nilai yang menyatakan jumlah oksigen yang dibutuhkan dalam suatu reaksi penguraian senyawa organik dalam larutan terukur. DO (Dissolved Osygen) adalah adalah jumlah oksigen terlarut dalam air yang berasal dari fotosintesa dan absorbsi atmosfer/udara. Sungai yang tercemar maka meningkatkan BOD dan COD karena kebutuhan oksigen untuk mengurai zat pencermar, sedangkan nilai DO akan menurun karena digunakan untuk mengurai zat pencermar. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Muhammad Z

09 September 2020 07:24

menurun


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

buatlah grafik volume udara pernapasan dan penjelasan nya

3rb+

5.0

Jawaban terverifikasi