Jeni J

01 April 2022 05:00

Iklan

Jeni J

01 April 2022 05:00

Pertanyaan

Pada pasar persaingan sempurna diketahui : Market demand : Qd = 70.000 - 5.000P Market supply : Qs = 40.000 + 2.500 P a. Gambar market demand dan market supply! b. Berapakah harga keseimbangan yang terjadi?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

53

:

38

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Pratiwi

03 April 2022 04:30

Jawaban terverifikasi

Halo Jeni, kakak bantu jawab ya :D Jawaban : Harga keseimbangan terjadi pada saat P = 4 dan Q = 50.000 Pembahasan : Diketahui : untuk menghitung harga keseimbangan, kamu dapat menggunakan rumus berikut : Qd = Qs Diketahui : Qd = 70.000 - 5.000P Qs = 40.000 + 2.500 P Maka harga keseimbangannya : Qd = Qs 70.000 - 5.000P = 40.000 + 2.500P -5.000P - 2.500P = 40.000 - 70.000 -7.500P = -30.000 P = -30.000 : -7.500 P = 4 Qd = 70.000 - 5.000P Qd = 70.000 - 5.000 (4) Q = 70.000 - 20.000 Q = 50.000 Harga keseimbangan terjadi pada saat P = 4 dan Q = 50.000. Berdasarkan titik harga keseimbangan diatas maka, gambar market demand dan market supply adalah (perhatikan gambar dibawah). Semoga membantu ya. Have a nice day!

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan perbedaan ekonomi primer dan ekonomi sekunder

3

5.0

Jawaban terverifikasi