Stepen W

08 April 2022 06:25

Iklan

Stepen W

08 April 2022 06:25

Pertanyaan

Pada abad ke-18 di eropa terjadi revolusi industri (inggris) dan disusul dengan revolusi perancis. kedua revolusi tersebut menyebabkan timbulnya anarki dan kekacauan di masyarakat. selain itu, sebagai dampak dari revolusi industri, timbul kesenjangan sosial antara yang kaya dengan yang miskin. hal ini menyebabkan konflik antarkelas sosial menjadi tidak terhindarkan. auguste comte adalah orang yang pertama kali membuat deskipsi ilmiah atas situasi sosial tersebut dan dialah yang pertama kali menggunakan kata "sosiologi" dan dinobatkan sebagai bapak sosiologi dunia. berdasarkan ilustrasi di atas, ilmu sosiologi lahir didasari oleh

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

01

:

25

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Febriansyah

08 Juni 2022 12:07

Jawaban terverifikasi

Sosiologi lahir didasari akibat adanya guncangan sosial, dari efek revolusi industri di Inggris dan Prancis. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Lahirnya sosiologi dilatarbelakangi oleh berbagai peristiwa yang terjadi sebelumnya seperti: a) Terjadinya renaissance yang membuat ilmu pengetahuan semakin berkembang di Eropa. b) Timbul sikap individualism serta rasa yakin pada diri sendiri sebagai dampak dari berkmebangnya ilmu pengetahuan. c) Terjadinya revolusi industri dan revolusi Prancis yang menimbulkan perubahan dalam aspek sosial, ekonomi, dan politik. d) Lahirnya kapitalisme serta persaingan antar negara untuk mendapatkan wilayah jajahan. Dampak terjadinya hal-hal tersebut membuat munculnya berbagai guncangan sosial yang memicu permasalahan yang sebelumnya belum ada. Sehingga Auguste Comte mengusulkan perlu adanya ilmu khusus yang mempelajari masyarakat dan tercetuslah istilah sosiologi.


Iklan

Noerma C

27 Agustus 2023 15:33

Hilangnya nyawa dan harta benda


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi