Siti R

07 Februari 2022 06:11

Iklan

Siti R

07 Februari 2022 06:11

Pertanyaan

Pabrik abu soda sebagai wujud kerja sama industri ASEAN terdapat di Negara .... a. Indonesia b. Malaysia c. Thailand d. Kamboja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

47

:

05

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Abdurrohman

07 Februari 2022 12:41

Jawaban terverifikasi

Hai Siti! Aku bantu jawab ya Jawabannya adalah C, ya. Pembahasan; The ASEAN Rock Salt-Soda Ash Project merupakan wujud kerjasama industri ASEAN berupa pendirian dan pengembangan pabrik abu soda yang dioperasikan di Thailand. Selain itu, ASEAN juga berhasil mendirikan beberapa pabrik untuk kepentingan dan kemajuan bersama. Diantaranya: - Pabrik pupuk ASEAN didirikan di Indonesia - Pabrik pupuk urea-amoniak berlokasi di Malaysia - Pabrik tembaga ASEAN dibangun di Filipina - Pabrik vaksin untuk penyakit Hepatitis B di Singapura Dengan demikian, jawabannya adalah C. Thailand. Semoga membantu, ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi