Siti R

06 November 2021 14:47

Iklan

Siti R

06 November 2021 14:47

Pertanyaan

Organisasi yang merumuskan international financial reporting standards (IFRS) adalah.... Α. ΙΑΙ B. IASB C. AAA D. AAOIFI E. Bapepam

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

33

:

00

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Mariana

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

06 Desember 2021 00:33

Jawaban terverifikasi

Hai Siti, saya bantu jawab ya Jawabannya B. Pembahasan Internasional Financial Reporting Standards (IFRS) merupakan standar akuntansi yang ditetapkan secara internasional yang disusun oleh empat organisasi utama dunia bidang keuangan yaitu; 1. Internasional accounting standar board (IASB) atau badan standar akuntansi internasional. 2. Komisi masyarakat eropa (EC) 3. Organisasi internasional pasar modal ( IOSOC) 4. Federasi akuntansi internasional (IFAC). Di Indonesia sendiri, perkembangan standar akuntansi dimulai sejak berdirinya Ikatan Akuntan Indonesi (IAI) tahun 1957, yang kemudian menghasilkan prinsip akuntansi Indonesia (PAI). Prinsip akuntansi Indonesia mengalami revisi yang kemudian menjadi Standar Akuntansi Keuangan (SAK). Secara garis besarnya IFRS dan SAK tidak jauh berbeda. IFRS merupakan panduan dan prosedur dalam penyajian laporan keuangan dengan standar internasional sedang kan SAK panduan dan prosedur penyajian laporan keuangan dengan standar nasional. Namun demikian, Indonesia tetap menjadikan IFRS sebagai salah satu standar akuntansinya karena Indonesia merupakan bagian dari IFAC (Internasional Federation Of Accountants) atau federasi akuntansi internasional. Semoga membantu


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

41

5.0

Jawaban terverifikasi