Rania C

11 Januari 2022 09:32

Iklan

Rania C

11 Januari 2022 09:32

Pertanyaan

Orang yang kegiatannya mencari sisa-sisa barang bekas di tempat sampah dinamakan .... A. pengemis B. pencopet C. pemulung D. pengamen E. gelandangan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

17

:

23

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Kartika

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

16 Februari 2022 18:52

Jawaban terverifikasi

Halo Rania, jawaban untuk soal adalah C. Pemulung. Yuk, simak pembahasan berikut! Pemulung merupakan orang yang mengumpulkan bahan-bahan bekas yang masih bisa dimanfaatkan (daur ulang). Pekerjaan pemulung dianggap memiliki konotasi negatif. Para pemulung tidak diberikan upah kerja sistem harian atau bulanan. Upah kerja para pemulung didasarkan atas jumlah dalam bentuk berat kertas dan kardus bekas yang dikumpulkan. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya:)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi