Azalia H

30 Mei 2022 05:46

Iklan

Azalia H

30 Mei 2022 05:46

Pertanyaan

Oralit termasuk zat campuran homogen atau zat campuran heterogen

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

51

:

06

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

30 Mei 2022 06:13

Jawaban terverifikasi

Jawabannya yaitu zat campuran homogen. Yuk simak penjelasan berikut ini! Campuran homogen adalah campuran yang komposisinya seragam pada seluruh campuran. Contoh campuran homogen adalah larutan oralit, gula yang dilarutkan dalam air, sirup (campuran gula, pewarna, dan air), dan udara ( campuran gas-gas). Oralit adalah campuran dari senyawa garam dan gula. Pada saat dua senyawa dilarutkan ke dalam air maka senyawa ini tidak dapat dibedakan. Oralit termasuk dalam zat homogen yang tidak dapat dibedakan lagi ketika bercampur dengan zat yang sifatnya sama. Biasanya oralit diminum untuk mencegah atau menangani dehidrasi. Salah satu manfaat oralit yang krusial adalah mengembalikan cairan yang hilang karena dehidrasi pada balita atau orang-orang yang memiliki risiko mengalami kondisi tersebut. Jadi, oralit termasuk dalam zat campuran homogen.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

10

5.0

Jawaban terverifikasi