Miftah B

22 Maret 2022 01:05

Iklan

Miftah B

22 Maret 2022 01:05

Pertanyaan

negara negara yang terdapat di kawasan Afrika timur adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

29

:

22

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Kamilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

23 Maret 2022 16:23

Jawaban terverifikasi

Halo Miftah, kakak bantu jawab yaa. Kawasan Afrika Timur terdiri dari 15 negara. Berikut adalah penjelasannya. Benua Afrika berbatasan dengan Laut Tengah di utara, Samudra Hindia di selatan dan timur, serta Samudra Atlantik di barat. Benua Afrika merupakan benua terbesar ketiga setelah Asia dan Amerika. Luas wilayah Afrika mencapai 30.290.000 km persegi. Secara geografis, Benua Afrika terbagi atas lima kawasan yaitu Afrika Utara, Afrika Timur, Afrika Barat, Afrika Tengah, dan Afrika Selatan. Kawasan Afrika Timur terdiri dari 15 negara yaitu Kenya, Uganda, Somalia, Djibouti, Eritrea, Burundi, Ethiopia, Sudan Selatan, Ruanda, Madagaskar, Tanzania, Zimbabwe, Mozambik, Malawi, dan Zambia. Afrika Timur sebagian besar terdiri dari dataran tinggi, yang memiliki dua puncak tertinggi di Benua Afrika yaitu Kilimanjaro dan Gunung Kenya. Kemudian Afrika Timur juga terkenal dengan perairannya yaitu Danau Victoria yang merupakan danau air tawar terbesar kedua di dunia, dan Danau Tanganyika sebagai danau terdalam kedua di dunia. Jadi, kawasan Afrika Timur terdiri dari 15 negara yaitu Kenya, Uganda, Somalia, Djibouti, Eritrea, Burundi, Ethiopia, Sudan Selatan, Ruanda, Madagaskar, Tanzania, Zimbabwe, Mozambik, Malawi, dan Zambia. Semoga dapat membantu yaa!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

14

5.0

Jawaban terverifikasi