Krisna L

06 April 2020 04:57

Iklan

Krisna L

06 April 2020 04:57

Pertanyaan

negara Asean yang pernah terjadi konflik dan dibantu oleh penyelesaian nya oleh Indonesia adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

27

:

09

Klaim

1

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

16 Januari 2022 07:26

Jawaban terverifikasi

Halo Krisna. Kakak bantu jawab ya. Negara ASEAN yang pernah terjadi konflik dan dibantu penyelesaiannya oleh Indonesia adalah Kamboja dan Vietnam. Berikut penjelasannya ya. ASEAN adalah singkatan dari Association of Southeast Asian Nations yang merupakan organisasi ekonomi dan geopolitik khusus untuk negara-negara di wilayah Asia Tenggara. ASEAN yang dibentuk pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok. Berdirinya ASEAN diawali dari pertemuan 5 menteri luar negeri perwakilan dari negara-negara Asia Tenggara. Negara tersebut adalah Indonesia, Malaysia, Singapura, Filipina, dan Thailand. Adapun beberapa bentuk kerja sama ASEAN di bidang sosial antara lain adalah ASEAN Cultural Heritage (ACHDA) dimana negara anggota menyumbangkan item kekayaan budaya. Selain itu, adanya kegiatan kemanusiaan seperti membantu negara-negara ASEAN yang sedang dilanda bencana serta terlibat dalam penyelesaian negara yang sedang berkonflik. Indonesia secara aktif turut serta dalam penyelesaian konflik negara-negara di ASEAN. Adapun contohnya adalah Indonesia terlibat aktif dalam mendamaikan konflik antara Kamboja dan Vietnam. Semoga membantu😊


Iklan

Iwan R

06 April 2020 11:29

kamboja


Kamal K

06 April 2020 12:36

thailand


Febiola D

06 April 2020 14:56

Kamboja. Maaf kalau salah.. semoga bermanfaat 😊


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apakah yang dimaksud dengan globalisasi??

2

5.0

Jawaban terverifikasi