Fajrin Y

15 Januari 2023 13:31

Iklan

Fajrin Y

15 Januari 2023 13:31

Pertanyaan

Menyikapi sengketa wilayah Natuna antara Indonesia-Tiongkok, ASEAN telah mengambil langkah-langkah dalam upaya penyelesaian konflik tersebut, di antaranya adalah memaksimalkan fungsi mekanisme kerja lembaga internal ASEAN yang telah disepakati khususnya di bidang maritim serta mengimplementasikannya di lapangan. Ilustrasi di atas merupakan salah satu pilar kerjasama ASEAN yaitu dalam bidang ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

16

:

58

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Ega

21 Februari 2023 10:31

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah Pilar ASEAN yang sesuai dengan ilustrasi soal adalah pilar politik dan keamanan.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>ASEAN merupakan organisasi regional di Asia Tenggara. Sebagai sebuah organisasi regional, ASEAN memiliki cara sendiri dalam upaya mengatasi berbagai masalah yang dihadapi. Cara ini diwujudkan melalui tiga pilar utama ASEAN, yaitu politik-keamanan, ekonomi, dan sosial budaya. Pada soal, diilustrasikan konflik di wilayah natuna serta sikap negara-negara di wilayah ASEAN. Ilustrasi tersebut merupakan salah satu pilar kerjasama ASEAN yaitu dalam bidang politik dan keamanan. Hal tersebut dapat dilihat pada ilustrasi yang menunjukan sikap negara anggota ASEAN pada konflik yang terjadi dalam ilustrasi.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilar politik dan keamanan.</p><p>&nbsp;</p>

Jawabannya adalah Pilar ASEAN yang sesuai dengan ilustrasi soal adalah pilar politik dan keamanan. 

 

ASEAN merupakan organisasi regional di Asia Tenggara. Sebagai sebuah organisasi regional, ASEAN memiliki cara sendiri dalam upaya mengatasi berbagai masalah yang dihadapi. Cara ini diwujudkan melalui tiga pilar utama ASEAN, yaitu politik-keamanan, ekonomi, dan sosial budaya. Pada soal, diilustrasikan konflik di wilayah natuna serta sikap negara-negara di wilayah ASEAN. Ilustrasi tersebut merupakan salah satu pilar kerjasama ASEAN yaitu dalam bidang politik dan keamanan. Hal tersebut dapat dilihat pada ilustrasi yang menunjukan sikap negara anggota ASEAN pada konflik yang terjadi dalam ilustrasi. 

 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilar politik dan keamanan.

 


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

14

5.0

Jawaban terverifikasi