930MX G

16 Mei 2022 13:53

Iklan

930MX G

16 Mei 2022 13:53

Pertanyaan

Menurut teori konflik, mereka yang biasanya melakukan penyimpangan sosial adalah ...... A. Kelas kapitalis B. Kelas borjuis C. Kelas proletar D. Kelas pekerja menengah E. Kelas penguasa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

15

:

08

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

16 Mei 2022 14:33

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah B. Kelas borjuis Berikut penjelasannya ya! Karl Marx memandang teori konflik sebagai suatu bentuk pertentangan kelas. Berdasarkan sudut pandang ini, ia memperkenalkan konsep struktur kelas di masyarakat. Ia melihat masyarakat sebagai tempat ketimpangan yang dapat memicu konflik dan perubahan sosial. Pemicu konflik yang utama menurut pandangan ini ialah perbedaan terhadap akses sumber kekuasaan yaitu modal. Dalam masyarakat kapitalis, hal itu menciptakan dua kelas yang saling bertentangan, yakni borjuis dan proletariat. Jadi, kelas borjuis menjadi kelompok yang dominan melakukan penyimpangan karena kelompok tersebut memiliki sejumlah modal untuk menguasai.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi