Parto D

01 Oktober 2022 09:17

Iklan

Parto D

01 Oktober 2022 09:17

Pertanyaan

menurut soerjono soekanto salah satu syarat kelompok sosial adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

52

:

41

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Made

22 Desember 2022 04:22

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah Kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut, hubungan timbal balik antarsesama anggota, adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama, kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah, berproses dan bersistem.</p><p>&nbsp;</p><p>yuk, simak penjelasannya!</p><p>Kelompok sosial adalah&nbsp;himpunan atau kesatuan manusia yang hidup bersama, antaranggotanya saling berhubungan, saling memengaruhi dan memiliki kesadaran untuk saling menolong. Menurut Soerjono Soekanto, syarat dan ciri pengelompokan sosial meliputi:</p><ol><li>kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut</li><li>hubungan timbal balik antarsesama anggota</li><li>adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama</li><li>kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah</li><li>berproses dan bersistem&nbsp;</li></ol><p>&nbsp;</p><p>Dengan demikian, salah satu syarat kelompok sosial adalah Kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut, hubungan timbal balik antarsesama anggota, adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama, kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah, berproses dan bersistem.</p>

Jawabannya adalah Kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut, hubungan timbal balik antarsesama anggota, adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama, kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah, berproses dan bersistem.

 

yuk, simak penjelasannya!

Kelompok sosial adalah himpunan atau kesatuan manusia yang hidup bersama, antaranggotanya saling berhubungan, saling memengaruhi dan memiliki kesadaran untuk saling menolong. Menurut Soerjono Soekanto, syarat dan ciri pengelompokan sosial meliputi:

  1. kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut
  2. hubungan timbal balik antarsesama anggota
  3. adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama
  4. kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah
  5. berproses dan bersistem 

 

Dengan demikian, salah satu syarat kelompok sosial adalah Kesadaran diri sebagai bagian dari kelompok tersebut, hubungan timbal balik antarsesama anggota, adanya faktor pengikat yang dimiliki bersama, kesamaan dalam pola perilaku, struktur, dan kaidah, berproses dan bersistem.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi