Varamus K

15 Maret 2022 13:59

Iklan

Varamus K

15 Maret 2022 13:59

Pertanyaan

Menggunakan gambar kunci dikotomi, apa nama kelasdari hewan berikut?

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

43

:

55

Klaim

9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

13 April 2022 07:40

Jawaban terverifikasi

Halo Varamus, Kakak bantu jawab ya :) Nama kelas dari hewan tersebut adalah Reptilia. Vertebrata adalah kelompok hewan yang memiliki tulang belakang. Vertebrata diklasifikasikan menjadi beberapa kelas, salah satunya adalah kelas Reptilia. Reptilia (dalam bahasa Latin, reptil = melata) memiliki kulit bersisik yang terbuat dari zat kitin. Contoh hewan Reptilia adalah buaya. Jadi, nama kelas dari hewan tersebut adalah Reptilia. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tempat berlangsungnya proses fotosintesis pada tumbuhan adalah … A. Akar B. Batang C. Daun D. Bunga

58

0.0

Jawaban terverifikasi