Raniya A
03 November 2022 08:32
Iklan
Raniya A
03 November 2022 08:32
Pertanyaan
Mengapa terjadi perbedaan iklim tropis dan subtropis ?
1
1
Iklan
N. Susiana
10 Januari 2023 05:28
Jawabannya adalah perbedaan letak lintang suatu daerah yang berada di permukaan bumi.
Pembahasan:
Iklim adalah keadaan rata-rata cuaca pada suatu wilayah dalam jangka waktu yang relatif lama. Iklim dipengaruhi oleh atmosfer, suhu udara, kelembaban udara, curah hujan, sinar matahari, dan tentunya garis khatulistiwa. Pada belahan bumi yang dekat dengan khatulistiwa akan memiliki iklim tropis dan subtropis. Penyebab terjadinya perbedaan iklim tropis dan subtropis yaitu, karena perbedaan letak lintang suatu daerah yang berada di permukaan bumi. Iklim tropis ini terdapat pada posisi 23,5 derajat lintang utara, dan 23,5 derajat lintang selatan. Sedangkan,iklim subtropis terletak pada 23,5 sampai 40 derajat lintang utara dan 23,5 sampai 40 derajat lintang selatan.
Jadi, yang menyebabkan terjadinya perbedaan iklim tropis dan subtropis yaitu, karena perbedaan letak lintang suatu daerah yang berada di permukaan bumi.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!