Dhisa N

16 September 2020 01:00

Iklan

Dhisa N

16 September 2020 01:00

Pertanyaan

Mengapa suku Aborigin saat ini terpinggirkan oleh para pendatang dari orang-orang kulit putih Eropa ? *

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

17

:

03

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Kamilia

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

25 Januari 2022 03:40

Jawaban terverifikasi

Halo Dhisa, kakak bantu jawab ya. Suku Aborigin saat ini terpinggirkan oleh para pendatang dari orang-orang kulit putih Eropa karena terjadinya konflik dan penyakit yang menyebabkan berkurangnya populasi suku Aborigin. Berikut adalah penjelasannya. Australia merupakan negara terbesar ke-6 di dunia dengan luas 7,692 juta km². Jumlah penduduk asli Australia yaitu suku Aborigin relatif sedikit dengan jumlah sebesar 800.000 jiwa. Hal ini dikarenakan adanya konflik dan penyakit sejak datangnya pendatang dari Eropa terutama dari Inggris dan Irlandia saat Australia menjadi koloni Inggris. Konflik terjadi akibat perebutan lahan antara pendatang dan penduduk asli. Selain itu, adanya penyakit yang sengaja dibawa bangsa Eropa melalui para pelaut dan narapidana, seperti penyakit seperti cacar, sipilis, dan influenza yang cepat menyebar sehingga menyebabkan lebih dari setengah penduduk suku Aborigin meninggal karena wabah tersebut. Jadi, dapat disimpulkan bahwa suku Aborigin saat ini terpinggirkan oleh para pendatang dari orang-orang kulit putih Eropa karena terjadinya konflik dan penyakit yang menyebabkan berkurangnya populasi suku Aborigin. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

9

5.0

Jawaban terverifikasi