Novi Y

09 Februari 2022 11:34

Iklan

Iklan

Novi Y

09 Februari 2022 11:34

Pertanyaan

mengapa sinar gamma dapat menyebabkan kemandulan?


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Dian

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

10 Februari 2022 03:14

Jawaban terverifikasi

Halo Novi, jawaban yang benar dari pertanyaan di atas adalah karena sinar gamma merupakan sinar radiasi (radioaktif) yang dapat menimbulkan kemandulan. Sinar gamma merupakan unsur sinar radioaktif yang berasal dari alam. Sinar gamma dapat menembus tubuh manusia sepenuhnya, ketika sinar ini melewati tubuh, mereka dapat menyebabkan ionisasi yang merusak jaringan dan DNA. Apabila paparan sinar gamma pada tubuh terlalu berlebihan maka akan menimbulkan kemandulan (infertilitas). Jadi, alasan mengapa sinar gamma dapat menyebabkan kemandulan adalah karena sinar gamma termasuk dalam unsur radioaktif yang jika penggunaannya berlebihan dapat menyebabkan kemandulan.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

roda a, b dan c dihubungkan dengan tali (ra= 2 cm, rb = 4 cm, rc = 6 cm) seperti gambar. jika kecepatan sudut roda c sebesar 60 rad.s-1, maka kecepatan linier roda b adalah....m/s a. 720,0 b. 72,0 c. 10,8 d. 7,2 e. 3,6

460

2.0

Jawaban terverifikasi