Nayla S

22 Juli 2020 03:31

Iklan

Nayla S

22 Juli 2020 03:31

Pertanyaan

mengapa ovarium dapat menghasilkan dua telur sekaligus atau bahkan lebih?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

17

:

23

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Rohmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

08 Februari 2022 09:25

Jawaban terverifikasi

Halo Nayla, Kakak bantu jawab yaa Hal ini disebabkan oleh fenomena langka yang disebut superfetasi atau ibaratnya seorang wanita hamil lagi ketika ia dalam kondisi hamil. Mari kita bahas lebih lanjut yuk! Lazimnya wanita akan mengeluarkan satu sel telur. Jadi, manakala ia bertemu dengan sperma, maka akan muncul kemungkinan pembuahan dan terjadilah kehamilan. Namun, pada kasus superfetasi, saat kehamilan terjadi, tubuhnya spontan mengeluarkan sel telur lain sehingga terjadi pembuahan kedua. Kelainan berupa polycystic ovary syndrome dapat menjadi penyebabnya sehingga diperlukan untuk dilakukan terapi hormon. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

organ reproduksi internal pada wanita terbagi atas.......bagian, sebutkan fan berikan fungsi dari masing" organnya?????

3

5.0

Jawaban terverifikasi