Nelson R

03 Januari 2023 01:28

Iklan

Nelson R

03 Januari 2023 01:28

Pertanyaan

Mengapa metode pengumpulan data penduduk itu dibagi menjadi 3 macam? Tentukan kelemahan dan kelebihannya!

Mengapa metode pengumpulan data penduduk itu dibagi menjadi 3 macam? Tentukan kelemahan dan kelebihannya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

08

:

25

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Kevin W

03 Januari 2023 10:11

Jawaban terverifikasi

1. Registrasi Penduduk Merupakan pengumpulan data yang biasanya dilakukan oleh warga itu sendiri. Jadi tidak memerlukan petugas untuk melakukan pendataan. Data yang biasanya diambil adalah mengenai data KK, Akte kelahiran, Perkawinan ataupun perceraian dan juga ada kematian. 2. Sensus Penduduk Merupakan data yang tersaji dengan isi antara lain karakteristik penduduk, jenis pekerjaan dan bagaimana sosial budayanya. Biasanya dilakukan dengan dasar kependudukan. Maksudnya sensus itu berdasar jumlah warga yang tercatat dari jumlah KK atau KTP yang ada. Namun ada juga berdasarkan saat dilakukan pencacahan itu berada dimana. Contoh dari sensus penduduk misalnya sensus ekonomi, sensus pertanian, dan sebagainya 3. Survey Penduduk Merupakan data yang dihasilkan berdasarkan pendataan dengan tema tertentu dengan mangambil beberapa sampel penduduk saja sebagai perwakilan dari semua penduduk. Data yang diambil hampir sama dengan sensus penduduk namun populasinya saja yang membedakan. Biasanya untuk survey ini berguna untuk kegiatan penelitian. Penelitian itu bisa digunakan untuk merencanakan program untuk suatu daerah itu. Contohnya adalah survey Pertanian, Survey Pariwisata.


Iklan

F. Seftiani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

03 Januari 2023 22:28

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah registrasi penduduk, sensus penduduk dan survey penduduk. Pengambilan data kependudukan biasanya dilakukan dengan 3 cara diantaranya: 1. Registrasi Penduduk, merupakan pengumpulan data yang dilakukan oleh warga secara insidental atau saat terjadi peristiwa seperti perkawinan, kelahiran, kematian atau perceraian. 2. Sensus Penduduk merupakan data yang disajikan berupa katarteristik penduduk, jenis pekerjaan dan sosial budayanya. Data tersebut dicatat berdasarkan jumlah KK atau KTP yang ada atau penduduk yang berada dilokasi tempat pencacahan tersebut berlangsung. 3. Survey Penduduk merupakan pendataan berdasarkan sampel penduduk, data yang diperoleh hampir sama seperti data sensus hanya populasinya saja yang berbeda. Survey biasanya digunakan untuk kegiatan penelitian Jadi, jawabannya adalah registrasi penduduk, sensus penduduk dan survey penduduk.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

359

3.7

Jawaban terverifikasi