Fajar A

08 April 2020 03:46

Iklan

Iklan

Fajar A

08 April 2020 03:46

Pertanyaan

mengapa majalah dan koran dikatakan sebagai salah satu contoh karya ilmiah


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Almira

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

04 Februari 2022 12:20

Jawaban terverifikasi

Halo Fajar A, Kakak bantu jawab yaa :) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah sama-sama ditulis setelah penulis melakukan penelitian terhadap topik tersebut, kemudian hasil penelitian dicocokkan dengan teori yang ada. Berikut penjelasannya. Karya ilmiah adalah karya yang ditulis setelah melaksanakan suatu penelitian untuk memecahkan permasalahan dengan landasan teori dan metode-metode ilmiah. Menurut KBBI, majalah adalah terbitan berkala yang isinya meliputi berbagai liputan jurnalistik, pandangan tentang topik aktual yang patut diketahui pembaca. Menurut KBBI, koran adalah lembaran (-lembaran) kertas bertuliskan kabar (berita) dan sebagainya, terbagi dalam kolom-kolom (8-9 kolom), terbit setiap hari atau secara periodik. Dengan demikian, majalah dan koran dikatakan sebagai salah satu contoh karya ilmiah karena sama-sama ditulis setelah penulis melakukan penelitian terhadap topik tersebut, kemudian hasil penelitian dicocokkan dengan teori yang ada. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Chintya N

08 April 2020 04:37

karena majalah dan koran merupakan bentuk karya ilmiah populer


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa itu resensi

2

5.0

Jawaban terverifikasi