Tamara D

29 Agustus 2020 04:24

Iklan

Tamara D

29 Agustus 2020 04:24

Pertanyaan

Mengapa keuntungan mekanis katrol tunggal tetap lebih kecil daripada keuntungan mekanis katrol tunggal bergerak?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

43

:

57

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Nurul

20 Januari 2022 08:42

Jawaban terverifikasi

Halo Tamara, kakak bantu jawab ya. Keuntungan dari katrol tunggal bergerak adalah 2. Gaya kuasa yang dikeluarkan dua kali lipat lebih besar karena untuk mengangkat gaya beban, gaya kuasa dibantu dengan gaya tali yang menopang katrol di sisi lain. Oleh karena itu, katrol tunggal bergerak berfungsi untuk melipatgandakan gaya kuasa. Sedangkan pada katrol tunggal tetap, keuntungan mekanisnya adalah 1. Karena pada katrol tetap besarnya gaya kuasa yang diberikan sama dengan besarnya gaya beban. Namun, meskipun memiliki keuntungan mekanis sebesar satu, katrol tetap masih memiliki keuntungan yaitu dari segi arahnya. Arah gaya kuasa berlawanan arah dengan arah gaya beban, sehingga beban yang diangkat terasa lebih ringan.


Iklan

Ishabbel I

03 September 2020 03:42

karena keuntungan mekanis katrol tunggal tetap tidak ada, tapi hanya keuntungan arah saja, yaitu mengubah gaya angkat jadi gaya trik


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa ketika terjadi gerhana matahari kamu tidak di perbolehkan untuk melihat matahari secara langsung?

2

5.0

Jawaban terverifikasi