ZahraA Z

04 April 2020 16:42

Iklan

Iklan

ZahraA Z

04 April 2020 16:42

Pertanyaan

Mengapa ketika sakit kemampuan lidah untuk mengecap rasa menjadi menurun?


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Oki

31 Januari 2022 01:50

Jawaban terverifikasi

Halo Zahra, Kakak bantu jawab ya n_n Hal itu karena kemampuan lidah untuk mengecap rasa dipengaruhi oleh sistem kekebalan tubuh, serta kondisi rongga hidung dan tenggorokan. Menurut penelitian, unsur protein dalam sistem kekebalan tubuh manusia berperan untuk memberi rasa pada setiap makanan secara berbeda. Pada saat sedang sakit, biasanya kita hanya bisa merasakan rasa pahit untuk semua makanan yang kita konsumsi. Ternyata, penurunan sistem kekebalan tubuh juga dapat membuat lidah kita lebih cenderung sensitif terhadap rasa pahit. Selain karena penurunan sistem kekebalan tubuh, penyebab lidah mengalami penurunan fungsi pengecapan adalah karena adanya penumpukan lendir pada saluran hidung atau ada lendir yang masuk ke tenggorokan, terutama jika terkena sakit flu. Penumpukan lendir pada saluran hidung akan menyebabkan reseptor pada hidung tidak dapat menangkap sinyal bau, sehingga otak juga tidak dapat mengidentifikasi bau makanan tersebut, dan mengakibatkan rasa makanan yang dimakan ketika sakit menjadi sama. Organ tenggorokan dan rongga hidung dihubungkan oleh suatu saluran, maka ketika terjadi penumpukan lendir pada hidung, lendir tersebut juga memiliki kemungkinan untuk masuk ke saluran tenggorokan. Dan hal itu juga dapat menyebabkan orang yang sakit tidak dapat mengecap rasa makanan dengan baik. Semoga jawabannya membantu ya, semangat !!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

perbedaan DNA plasmid sama DNA kromosom apa?

4

0.0

Jawaban terverifikasi