Marshanda A

26 Juli 2020 07:58

Iklan

Marshanda A

26 Juli 2020 07:58

Pertanyaan

mengapa kacang hijau lebih cepat tumbuh daripada kacang tanah?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

49

:

25

Klaim

5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Al

14 Maret 2022 12:19

Jawaban terverifikasi

Halo Marshanda, Kakak bantu jawab ya. Kacang hijau lebih cepat tumbuh daripada kacang tanah karena kacang hijau memiliki ukuran yang lebih kecil dibandingkan kacang tanah sehingga proses imbibisi bisa terjadi dengan cepat. Imbibisi yaitu proses masuknya air ke dalam biji, yang bertujuan untuk menghentikan masa dormansi biji dan mengaktifkan embrio untuk menghasilkan hormon giberelin. Nantinya hormon tersebut akan mengaktifkan enzim hidrolisis (amilase, protease, lipase) untuk memecah cadangan makanan yang ada di dalam biji. Sehingga biji akan punya energi dan siap untuk mengeluarkan batang dan daun serta tumbuh dan berkembang menjadi tumbuhan. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Suwiryo O

30 Juli 2020 15:56

proses kelembapan dan struktur unsur uruhara tanah yg mempengaruhi.. dan objek tanam kacang tanah lebih besar dari kacang hijau


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tangkai seledri dapat berdiri tegak karena memiliki jaringan ....

3

0.0

Lihat jawaban (1)