Luna S

02 Maret 2020 10:11

Iklan

Iklan

Luna S

02 Maret 2020 10:11

Pertanyaan

mengapa fabel sering di sebut cerita moral ??? tolong jawab ya pliss..


97

8

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Naufalia

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

13 Januari 2022 07:36

Jawaban terverifikasi

Hallo Alya. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Cerita fabel sering juga disebut cerita moral karena pesan yang ada di dalam cerita fabel berkaitan erat dengan moral. Mari cermati pembahasan berikut ini! Fabel berasal dari bahasa Latin "fabula". Cerita fabel merupakan cerita tentang kehidupan hewan yang berperilaku menyerupai manusia. Fabel termasuk jenis cerita fiksi, bukan kisah tentang kehidupan nyata. Cerita fabel sering juga disebut cerita moral karena pesan yang ada di dalam cerita fabel berkaitan erat dengan moral. Adapun ciri-ciri fabel sebagai berikut. 1. Tokoh utama adalah hewan. 2. Alur ceritanya sederhana. 3. Cerita singkat dan bergerak cepat. 4. Karakter tokoh tidak diuraikan secara terperinci. 5. Gaya penceritaan secara lisan. 6. Pesan atau tema kadang-kadang dituliskan dalam cerita. 7. Pendahuluan sangat singkat dan langsung. Dari penjelasan tersebut, dapat disimpulkan bahwa cerita fabel sering juga disebut cerita moral karena pesan yang ada di dalam cerita fabel berkaitan erat dengan moral. Semoga membantu ya:)


Iklan

Iklan

Fadhila A

02 Maret 2020 22:52

karena fabel merupakan cerita budi pekerti mausia yg diperankan oleh binatang


Luna S

03 Maret 2020 10:11

mksh ya teman teman:)


Nabilla N

02 Maret 2020 21:22

Karena fabel adalah cerita yang menceritakan kehidupan hewan yang berperilaku menyerupai manusia, sehingga mengandung pesan yang berkaitan dengan moral


Annafia A

03 Maret 2020 02:15

Karena fabel menunjukkan hewan yang berperilaku seperti manusia untuk menunjukkan nasihat atau kejadian yang terjadi di dalam hidup manusia. Seperti serakah dsb


Putri W

08 Maret 2020 12:30

Karena cerita fabel terdapat watak antagonis dan protagonis Yang akhirnya dapat disimpulkan menjadi sebuah koda\pesan yg bersifat moral


Soraya A

08 Maret 2020 22:53

Karna ceritanya dapat dicontoh dalam ke hidup an sehari hari


Angelina C

09 Maret 2020 13:21

krn cerita fabel merupakan cerita yg memiliki pesan penting di dalamnya


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

puisi yang lahir dan berkembang di tengah tengah kehidupan rakyat di sebut

1

0.0

Jawaban terverifikasi