Rotua A

26 April 2020 12:39

Iklan

Rotua A

26 April 2020 12:39

Pertanyaan

Mengapa emas dan perak murni termasuk golongan zat tunggal?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

25

:

15

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Nurul

14 Januari 2022 00:47

Jawaban terverifikasi

Halo Rotua, kakak bantu jawab ya. Zat dibedakan mejadi dua, yaitu zat tunggal dan zat campuran. Zat tunggal adalah zat yang hanya terdiri atas satu jenis materi penyusun yang sama. Contohnya air, garam, gula, kayu, oksigen, besi, emas murni (24 karat), perak murni dan lain sebagainya. Sedangkan zat campuran adalah suatu zat yang terdiri dari dua atau lebih jenis materi penyusun yang berbeda. Contohnya air garam, air kopi, perunggu, emas 22 karat, dan lainnya. Jadi, emas murni dan perak murni termasuk ke dalam zat tunggal karena hanya tersusun atas satu jenis materi yang sama.


Iklan

Zaufoct A

26 April 2020 15:03

karena murni tidak ada zat selainnya hanya 1 zat


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa gelas yang berisi air dingin dapat menimbulkan titik-titik air ditepian gelas? jelaskan

3

0.0

Jawaban terverifikasi