Irwan G

20 Maret 2020 00:24

Iklan

Iklan

Irwan G

20 Maret 2020 00:24

Pertanyaan

mengapa di Indonesia tidak terdapat angin topan?jelaskan


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Nz

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

30 Desember 2021 05:05

Jawaban terverifikasi

Halo Irwan, kakak bantu jawab yaa. Karena Indonesia berada di ekuator dan pengaruh terhadap gaya coriolis sangat kecil sehingga tidak terjadi angin topan di Indonesia. Berikut adalah penjelasannya. Angin topan terjadi di wilayah dengan lintang tinggi. Hal ini disebabkan karena pengaruh gaya Coriolis. Semakin besar lintang suatu tempat, maka gaya Coriolisnya juga semakin besar. Indonesia karena terletak di ekuator, maka gaya Coriolisnya lebih kecil dibandingkan wilayah yang memiliki lintang lebih tinggi. Akibatnya pada daerah ekuator, kecepatan sudut rotasi bumi lebih cepat sehingga angin topan berbelok ke arah lintang tinggi. Jadi, Indonesia tidak mengalami angin topan karena terletak di ekuator sehingga angin topan berbelok ke arah lintang yang lebih tinggi akibat gaya Coriolis. Semoga membantu yaa.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

atmosfer memiliki beberapa lapisan salah satunya toposfer. mengapa lapisan tersebut sangat memengaruhi kehidupan manusia di permukaan bumi?

10

5.0

Jawaban terverifikasi